Karikatur dari buku: LAPAR: Negeri Salah Urus (silahkan klik gambarnya)
Anak cacat mental yatim piatu
Membutuhkan peduli kasih Anda
Suasana tempat tinggal anak asuh
Ada anak asuh yg tinggal di kampung ini
Foto kenangan - Usaha perbaiki sepeda
Anak-anak asuh perempuan saling menolong memperbaiki sepeda yang rusak. Bantuan sepeda dari donatur.
RENUNGAN
Jangan terlalu melihat orang yang di atasmu, yang lebih maju dari padamu. Tengoklah orang yang di bawahmu, yang miskin, terinjak-injak dan patah semangat. (St. Vincentius A Paulo)
Orang miskin tidak membutuhkan perasaan belaskasihan kita, orang miskin membutuhkan uluran tangan kita. (Mother Teresa) Cintakasih terhadap sesama, dan terutama terhadap kaum miskin, diwujudkan secara nyata dalam usaha memajukan keadilan. Keadilan tidak pernah tercapai sepenuhnya, selama orang miskin yang meminta bantuan untuk mempertahankan hidupnya, masih dianggap mengganggu atau suatu beban dan bukan suatu kesempatan beramal baik, dan peluang untuk memperkaya kepribadian (Ensilik Cantesimus Annus no 58)
TUHAN ADALAH KASIH
TERGERAK OLEH KASIH TUHAN
SALAM SEJAHTERA DAN SELAMAT DATANG
Dengan Hormat,
Saya sampaikan selamat datang kepada Anda yang telah mengunjungi blog ini. Terimakasih atas perhatian Anda dan semoga Anda mendapatkan inspirasi dan tergerak hati untuk semakin mengasihi Tuhan dan sesama, khususnya anak-anak yang miskin dan cacat.
Tuhan memberkati.
Salam
Br. Yoanes FC